Solved and Closed
Jumat, 20 April 2012
Tambah Komentar
Akhirnya muncul lagi wacana "move on" dan "grow up". Seperti yang pernah aku tulis pada posting Senin, 02 April 2012 dengan judul Move on?.
Apalah arti kata move on kalo kita gak bisa grow up? percuma dong kita mampu bangkit lagi saat kita terjatuh tapi ujung-ujungnya malah jatuh lagi kelobang yang sama? Kita mampu bangkit dari keterpurukan tapi gak mampu menjadi dewasa, gak mampu belajar dari kesalahan masa lalu. Waktu kita terjatuh, hal yang harus kita lakukan adalah bangkit lagi dan mempelajari kenapa kita bisa terjatuh agar kita tak jatuh lagi ke lubang yang sama.
Jum'at, 13 April 2012 kemarin, aku ikut meeting di kantor PT ICON+, yang salah satu agendanya adalah membahas tentang "
Belum ada Komentar untuk "Solved and Closed"
Posting Komentar